7 Kamera DSLR terbaik untuk pemula

Kamera merupakan sebuah alat yang digunakan untuk mengambil gambar dalam suatu peristiwa atau kejadian. Pastinya, ada seseorang dibalik kamera mengambil gambar tersebut dan orang itu dinamakan cameraman. Tetapi tidak semua orang bisa menjadi cameraman tanpa berlatih skil memotret menggunakan kamera. Kamera tersebut dibagi menjadi beberapa jenis kamera, salah satunya adalah kamera DSLR. berikut admin akan mengulas tentang 7 kamera DSLR terbaik untuk pemula.


1. Canon EOS 2000D


Hasil gambar untuk Canon EOS 2000D


Kamera ini merupakan update dari kamera Canon 1300D, dan merupakan pembaharuan dari pendahulu pendahulunya dengan ditambahkannya fitur fitur terbaru yang belum ada sebelumnya. kamera ini dibandrol dengan harga kisaran 6 juta rupiah. kamera ini memiliki spesifikasi sebagai berikut:

  1. Sensor CMOS 24.1 MP
  2. Scene Intelligent Auto
  3. 9 point AF
  4. Creative Filters
  5. 7.5cm (3.0”) LCD screen
  6. Wi-Fi dan NFC
  7. Full HD movies
  8. Lensa EF-S 18-55mm IS


2. Nikon D3500



Hasil gambar untuk Nikon D3500

Nikon D3500 merupakan salah satu kamera yang simple, serbaguna, dan mudah digunakan. kamera ini dirancang dengan fleksibel dan seintensif mungkin, supaya tetap menawarkan kemampuan pencitraan yang diharapkan dari DSLR. Kamera ini memiliki spesifikasi sebagai berikut:

   1. Sensor 24.2MP DX-Format CMOS
   2. Prosesor Gambar EXPEED 4
   3. Native ISO 100-25600; 5 fps Shooting
   4. LCD Monitor 3.0″ 921k-Dot
   5. Video Full HD 1080p @60 fps
   6. Konektivitas SnapBridge Bluetooth
   7. Lensa AF-P DX 18-55mm f/3.5-5.6G VR


3. Canon EOS 200D



Hasil gambar untuk Canon EOS 200D
(sumber: amazon.id)


















Merupakan kamera yang memiliki sensor 24 mega pixel dan sangat cocok  digunakan saat dalam perjalanan baik untuk foto lanscape ataupun potrait.
Kamera ini memiliki spesifikasi sebagai berikut:

1. Resolusi 24.2 Megapixel
2. Optical viewfinder with 9 point autofocus
3. Maksimal ISO 25.600, Expands to ISO 51.200
4. Live View with Dual Pixel
5. EOS Movies Full HD at 60p
6. 5 Fps Continuous shooting
7. Wireless Link (Bluetooth, NFC dan Wi-Fi)


4. Canon EOS 4000D


Hasil gambar untuk Canon EOS 4000D



















Merupakan salah satu kamera yang pas untuk para fotografer pemula. Dengan kamera ini pengguna bisa mendapatkan foto yang menonjol dan dapat digunakan untuk pengambilan video dengan kualitas full HD. Kamera ini memiliki spesifikasi sebagai berikut:
1. 18MP APS-C Sensor
2. FullHD EOS Movies
3. Lensa EF-S 18-55mm II
4. Optical Viewfinder
5. Scene Intelligent Auto
6. 9 AF-Points
7. Support Wi-Fi


5. Nikon D5600


Hasil gambar untuk Nikon D5600

Memiliki keunggulan body yang ramping dan juga lebih ringkas dan juga memadukan antara multimedia dengan teknologi nirkabel serba guna. Kamera ini juga memiliki LCD berbasis touch screen. Kamera ini juga menggunakan desain vari-angle untuk memudahkan pengguna dalam mengambil foto dengan sudut pengambilan gambar tinggi ataupun rendah. berikut adalah spesifikasi dari Nikon D5600

1. Lensa AF-P DX 18-55mm f/3.5-5.6G VR
2. 24.2MP DX-Format CMOS Sensor 
3. Time-Lapse Movie Recording 
4. Multi-CAM 4800DX 39-Point AF Sensor
5. ISO 100-25600 dan 5 fps Shooting
6. SnapBridge Bluetooth dan Wi-Fi, NFC
7. Full HD 1080p Video Recording at 60 fps
8. 3.2″ 1.037m-Dot Vari-Angle Touchscreen 

6. Pentax K-70



Hasil gambar untuk Pentax K-70

Kamera ini cocok digunakan untuk kebutuhan fotografi outdor atau menghadapi lingkungan ekstrim. karena kamera ini dibekali dengan kemampuan bertahan dalam kondisi cuaca ekstrim dan juga tahan dengan cipratan air. kamera ini memiliki spesifikasi sebagai berikut:
1. 24.24MP APS-C CMOS Sensor
2. PRIME MII Image Processor
3. Anti-Aliasing Filter Simulator
4. 3.0 Inch 921k-Dot Vari-Angle LCD Monitor
5. Full HD 1080i Video at 60 fps

7. Canon EOS Rebel T5


Hasil gambar untuk Canon EOS Rebel T5

Kamera ini memiliki kualitas yang sangat baik, pengoperasian yang mudah, model yang pas untuk dibawa berpergian sehingga kamera ini memiliki bodi yang nyaman untuk digenggam tangankamera ini menyertakan fitur canggih seperti Scene Intelligent Auto Mode, Creative Filters, 8 shooting modes, dan Basic+ & Creative Aut sehingga pengguna dapat menghasilkan gambar yang berkualitas.


Refrensi: 


Komentar